Minggu, 27 Februari 2011

materi kelas 8 : mengatur indentasi











Left indent :Digunakan untuk mengatur batas pengetikan sebelah kiri pada sebuah alinea
Right indent :Digunakan untuk mengatur batas pengetikan sebelah kanan pada sebuah alinea
Frist line indent :Digunakan untuk mengatur baris awal dari alinea menjorok kedalam atau keluar
Hanging indent :Digunakan untuk mengatur baris awal sampai akhir dari alinea menjorok kedalam atau keluar
Tabulasi :Mengatur jarak tabulasi dan mengubah Macam tabulasinya yaitu dengan cara klik pada tabulasi yang ada pada logo tab yang ada disebelah kiri atas pengaris dan pilih sesuai dengan keinginan seperti gambar dibawah ini.

Membuat tabulasi perataan kiri

Membuat tabulasi perataan tengah

Membuat tabulasi perataan tengah
Sedangkan cara membuat tabulasi dengan cara klik kiri satu kali pada pengaris/ruler dan secara otomatis akan muncul logo/lambang tabulasi. Sedangkan untuk mengeser tabulasinya tinggal tahan klik kiri dan geser (drag) sesuai dengan keinginan kita.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar